DAMMMMMMMMMMMMNNN... OLD SKULLLLL!!!
Hari ini aku baru dapetin tembang terindah awal tahun 90-an, susah bener nyari lagunya tapi ketemu juga... Andy Liany judulnya Sanggupkah. Tembang anyar di era 90-awal ini membuat pikiran menerawang jauh ke zaman penuh kenangan manis di SMA Cendana Duri. Seolah-olah semua hal kecil yang pernah aku lakukan dahulu kembali bangkit di ingatan. Thanks Andy Liany. Andy Liany ini rocker kelahiran Tanjung Pinang Kepulauan Riau yang sudah lebih dulu meninggalkan kita.
Seiring dayuan suara Andy Liany, aku buka Google Earth untuk melihat SMA Cendana Duri... jadi ingat nama-nama teman satu tongkrongan yang ngefans berat dengan lagu ini, terutama Yadi, Joel Laut, Jezztox/Yos, Tira... duhhh... pa kabar klian woy?!. Waktu itu kami sering ngumpul sambil memetik gitar yang lagu wajibnya Andy Liany (sanggupkah), Poison (Every Rose has its Thorn), Tesla dengan tembang lawasnya... what u give!

tatap mataku... baca hatiku
akan terjawab... ketakutanmu
percayalah... kaw tak sendiri
kalau kaw ragu... tinggalkanlah aku
pergilah... aku bisa mengerti
tapi jangan paksa... arahnya cinta
karena keadaan... dan perbedaan
jalan masih panjang... jangan ucap janji
nikmatilah... cintamu hari ini
sanggupkah aku hidup bersama denganmu
mungkinkah aku hidup tanpa ada dirimu
hanya waktu yang bisa jawab semua itu
sampai kapan... aku tak tahuuuwuuuuuu...